Minggu, 25 Desember 2016

Tata Cara Membuat E-mail

Kebanyakan orang mempunyai e-mail terutama dikalangan pengusaha, pekerja, dan pelajar. Untuk membuat e-mail, langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
a.  Klik browser Internet Explorer atau Netscape Navigator
b.  Ketik alamat www.yahoo.com setelah tampilan Yahoo! Muncul, klik Mail.
c.   Untuk membuat e-mail baru, klik Sing Up maka akan tampil formulir pendaftaran. Pengguna dapat mengisinya denagn data palsu untuk privasi. Namun, apabila e-mail akan digunakan untuk keperluan bisinis atau formal, sebaiknya diisi dengan data asli agar pihak lain dapat melihat data tertentu dari profile pengguna.
d. Setelah fromulir diisi dengan benar, Crate My Account di bagian bawah formulir. Jika isian benar dan e-mail terdaftar maka akan mendapat pesan sukses dari Yahoo! Mail. Jika isian terdapat masalah maka masalah tersebut di tunjukan oleh Yahoo! Mail dengan memberi tanda merah pada isian yang  bermasalah. Perbaikilh tulisan yang bermasalah, kemudian daftarkan kembali formulir tersebut sampai dapat pesan sukses dari Yahoo! Mail.
e.  Jika alamat e-mail sudah terdaftar di Yahoo! Mail, kamu dapat langsung membuka kotak pos (mailbox) dengan mengklik tombol Countinue. Kamu mendapatkan surat yang pertama berupa ucapan selamat dari Yahoo! Mail.

        

Tidak ada komentar:

Posting Komentar